Lensa Ultra Wide 16-30mm F2.8 G2 Resmi Diluncurkan!

Tamron, Jakarta-  Tamron Co., Ltd, resmi mengumumkan peluncuran lensa ultra wide-angle generasi kedua 16-30mm F/2.8 Di III VXD G2 (Model A064). Lensa ini dirancang untuk kamera mirrorless full-frame dengan Sony E-mount dan Nikon Z mount, dan akan tersedia mulai 31 Juli 2025 untuk Sony E-mount dan 22 Agustus 2025 untuk Nikon Z-mount. Lensa ini merupakan […]